Perbandingan Peringkat Liga Voli Indonesia vs Korea Selatan, Lebih Bagus Mana?

Federasi Bola Voli Korea Selatan (KOVO) tengah jadi sorotan publik Indonesia usai Megawati Hangestri tidak masuk jajaran pemain terbaik musim 2024-2025.

Pengumuman penghargaan yang dilakukan Liga Voli Korea untuk musim 2024-2025 digelar pada Senin (14/4/2025).

Acara ini menjadi momen puncak sekaligus event penting usai musim kompetisi resmi berakhir dengan Pink Spiders sebagai juaranya.

Meski begitu, kekecewaan besar muncul dari publik Tanah Air, perihal daftar Best 7 dari penghargaan yang ada.

 

 

Di mana nama Megawati Hangestri tidak masuk dalam jajaran Best 7 Liga Korea musim 2024-2025, gelombang protes pun muncul.

Megawati sebelumnya digadang-gadang masuk sebagai salah satu yang menerima penghargaan, khususnya pada kategori Best Opposite.

Namun penghargaan itu justru didapat oleh pemain GS Caltex, Gyselle Silva, yang mencetak poin terbanyak selama musim reguler.

Meski demikian, penghargaan itu dinilai lebih layak diberikan kepada Megawati yang sempat meraih dua kali MVP di musim reguler.

 

 

Ia juga berjasa besar membawa Red Sparks menembus play-off dan bermain hingga final sebelum akhirnya menjadi runner-up kompetisi.

Publik Tanah Air pun meragukan validasi dari voting sebagai sistem yang dipakai untuk pemilihan pemain terbaik Liga Voli Korea Selatan.

Akan tetapi, bisa jadi latar belakang sang pemain menjadi salah satu kriteria juga dalam menentukan pemain terbaik.

Gyselle Silva dari Kuba, negara dengan Liga Voli peringkat ke-23 dunia sesuai yang tertulis di laman Volley Ball World.

Sementara Megawati Hangestri dari Indonesia, ranking Liga Voli Indonesia kategori putri berada di peringkat ke-54.

Sementara Indonesia hanya berada di peringkat ke-54, jauh di bawah Korea Selatan yang ada di ranking 34.

 

 

Liga Voli Indonesi bahkan kalah dari Vietnam yang berada di peringkat ke-32 ranking dunia.

Bisa jadi latar belakang itu yang membuat penilaian terhadap Megawati seperti disisihkan dari yang lain.

Meski begitu, kenyataan ini bisa menjadi pengalaman yang berharga bagi seorang Megawati Hangestri.

Sosoknya sudah menjadi bintang besar di Voli Korea Selatan, hingga dikabarkan ada pihak yang mencoba mengontraknya lagi.

Keputusan KOVO yang terkesan mendeskriminasi atlet asal Indonesia itu berdampak pada penurunan jumlah pengikut akun Instagram federasi voli Korea tersebut.

Dari data yang dihimpun Suara.com, Selasa (15/4) jumlah pengikut @kovopr_official anjlok. Pada siang ini, jumlah follower KOVO di angka 113 ribu padahal kemarin siang jumlahnya 124 ribu.

Tak hanya itu, akun KOVO memilih untuk mematikan kolom komentar postingan pemenang best seven. Tentu saja ini dampak dari tak masuknya pevoli Megawati Hangestri Pertiwi di daftar best 7.

Salah satu media Korea, newdaily.co menyebut tak masuknya pevoli asal Jember itu menimbulkan amarah para pendukung Indonesia.

Para penggemar Indonesia kata media Korea itu menuliskan komentar yang keras di platform sosial media.

 

 

Tak ada nama Megatron di Best 7 KOVO ini memang terbilang cukup mengherankan. Pasalnya Megawati berhasil mengantarkan Red Sparks lolos ke final dan bertarung untuk gelar juara.

Selain itu, pevoli asal Jember tersebut juga menghasilkan 1.020 poin untuk Red Sparks sepanjang musim ini.

Di musim reguler, Megatron mencetak mencetak 802 poin. Namun catatan ini kalah dari Silva yang mengukir 1008 poin.

  • Related Posts

    Keuntungan Megawati setelah Laga Perdana Manisa BBSK di Liga Voli Turki Batal Digelar

    Kabar mengejutkan datang dari tim Megawati Hangestri Pertiwi, Manisa BBSK, yang berkompetisi di kasta kedua Liga Voli Turki 2025/2026 atau Kadinlar 1 Ligi. Bak sambaran petir di siang bolong, Manisa…

    Fakta Italia Juara Kejuaraan Dunia Voli Putra 2025: Sukses Back to Back, Alessandro Michieletto MVP

    Sejumlah fakta tersaji di balik keberhasilan Italia menjuarai Kejuaraan Dunia Voli Putra 2025. Ya, Italia baru saja memastikan gelar juara Kejuaraan Dunia Voli Putra 2025 setelah mengalahkan Bulgaria di laga…

    Leave a Reply

    Your email address will not be published. Required fields are marked *

    You Missed

    Keuntungan Megawati setelah Laga Perdana Manisa BBSK di Liga Voli Turki Batal Digelar

    • By shuji
    • October 2, 2025
    • 8 views
    Keuntungan Megawati setelah Laga Perdana Manisa BBSK di Liga Voli Turki Batal Digelar

    Fakta Italia Juara Kejuaraan Dunia Voli Putra 2025: Sukses Back to Back, Alessandro Michieletto MVP

    • By shuji
    • October 1, 2025
    • 9 views
    Fakta Italia Juara Kejuaraan Dunia Voli Putra 2025: Sukses Back to Back, Alessandro Michieletto MVP

    Alessandro Michieletto Jadi MVP Kejuaraan Dunia Voli Putra 2025

    • By shuji
    • September 30, 2025
    • 11 views
    Alessandro Michieletto Jadi MVP Kejuaraan Dunia Voli Putra 2025

    Jadwal Lengkap Manisa BBSK di Liga Voli Turki 2025-2026

    • By shuji
    • September 29, 2025
    • 13 views
    Jadwal Lengkap Manisa BBSK di Liga Voli Turki 2025-2026

    Jadwal Semifinal Kejuaraan Dunia Voli Putra 2025 Hari Ini

    • By shuji
    • September 28, 2025
    • 18 views
    Jadwal Semifinal Kejuaraan Dunia Voli Putra 2025 Hari Ini

    Dibantu Orang-Orang Dekat Megawati, Ratu Voli Kim Yeon-koung Turun Gunung Latih Calon Klub Baru Liga Korea

    • By shuji
    • September 27, 2025
    • 16 views
    Dibantu Orang-Orang Dekat Megawati, Ratu Voli Kim Yeon-koung Turun Gunung Latih Calon Klub Baru Liga Korea

    Mahjong Wins

    Mahjong Wins

    Mahjong Wins

    Mahjong Ways

    Mahjong Ways

    Mahjong Ways

    Mahjong Ways

    Mahjong Ways

    Mahjong Ways

    Mahjong Wins

    driver ojol di medan menggunakan pola mahjong ways terbaru

    inspirasi terbaru di bagikan seorang arsitektur pola mahjong ways

    mahasiswi hukum berhasil menggapai cita citanya lewat mahjong

    mudah maxwin lewat mahjong ways berkat teknik spin orangtua

    mulyono debt collector mencoba mahjong ways penghasilan sampingan

    profesi tukang reparasi bukan halangan untuk maxwin di mahjong ways

    rayap besi main mahjong ways sambil gergaji tiang listrik

    seniman jalanan kembali menginspirasi masyarakat berkat menang mahjong ways

    seorang buruh harian menciptakan metode kemenangan mahjong ways

    seorang fotografer sukses memotret kesuksesannya lewat mahjong wins

    aspek yuridis jual beli surat maxwin pada mahjong ways 2

    inovasi pemerintah kota bandung dalam penanganan mahjong ways

    pemanfaatan modal kecil pada aspek kebutuhan maxwin 91919191

    analisa faktor yang dapat membantu pemain meraih jp hari ini

    strategi kemenangan seorang ojol dalam bekerja sambilan bermain mahjong

    optimalisasi modal dengan bermain mahjong tanpa takut rungkad

    pengembangan sumber daya manusia yang turut membantu kemenangan mahjong wins

    faktor penghambat maxwin yang masih dilakukan di mahjong ways 2

    perbandingan mahjong ways dan mahjong wins dalam memberikan kemenangan

    ekspresi seorang buruh tani asal solo menang mahjong 29292929